
Kirim pesanan ke mana?
No produk : 000000058192
Deskripsi
Hidupkan suasana Disney yang khas dan penuh impian juga keajaiban bersama Disney Princess Plush Aurora 8 Inch, tiruan karakter berwujud boneka yang dibuat dari material empuk dan sentuhan bulu halus nan lembut agar nyaman dipeluk. Suguhkan karakter Princess Auora, boneka ini dirancang semirip mungkin seperti aslinya sehingga bentuk serta warna dibuat sangat detail. Tidak hanya siap menemani waktu bermain buah hati jadi lebih menyenangkan boneka karakter cantik nan anggun satu ini dapat memberikan nuansa fun pada kamar tidur. Berukuran minimalis, jadi tidak ribet dibawa kemana pun oleh si kecil yang tidak mau ketinggalan satu momen pun bersama boneka favoritnya.
Dimensi produk: 12x4x18cm
- Boneka karakter
- Desain otentik
- Menggemaskan
- Nyaman dipeluk
- Produk original berlisensi
Spesifikasi
Ulasan (0)
Rating & Ulasan Pelanggan
|
|
* Catatan: Kamu tidak dapat menggunakan spesial karakter saat menulis ulasan. |
|
|