
Kirim pesanan ke mana?
No produk : 000000058156
Deskripsi
Perlengkapan makan menggemaskan untuk anak atau Anda penyuka karakter kungfu panda! Mangkok berbentuk persegi yang dibuat menggunakan bahan melamin berstandar SNI dan terverifikasi Food Grade dengan karakteristik ringan juga tidak mudah pecah sehingga aman dan layak untuk dipakai sebagai teman penyantap makanan favorit. Menampilkan detail figur Po dalam aksinya di film "Kungfu Panda 3", berukuran 5 inci yang cocok untuk jenis makanan berkuah.
Ukuran: 24.6x13.6x12.7cm
- Mangkok makan berkualitas
- Aman digunakan
- BPA Free dan Food Grade
- Produk original berlisensi
Spesifikasi
Ulasan (0)
Rating & Ulasan Pelanggan
|
|
* Catatan: Kamu tidak dapat menggunakan spesial karakter saat menulis ulasan. |
|
|